Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Analisa SWOT Usaha Pembuatan Sofa NJW FURNITURE :

Analisa SWOT Usaha Pembuatan Sofa NJW FURNITURE : STRENGTH ( KEKUATAN ) 1.  Kwalitas produk yang sudah dikenal masyarakat 2.  Pengalaman yang sudah cukup lama dibidangnya 3.  Desain sesuai keinginan dan kebutuhan konsumen / Customize 4. Produsen langsung melakukan penjualan secara retail  5. Membidik konsumen kelas menengah hingga atas 6. Lebih yakin akan kualitasnya karena proses produksi dalam pengawasan kami     WEAKNESS ( KELEMAHAN )  1. Space showroom yang harus luas untuk memajang display yang banyak model   2.  Terbatasnya permodalan untuk sewa space yang luas   OPPORTUNITIES ( PELUANG ) 1.        Kebutuhan sofa makin tumbuh seiring dengan peningkatan banyaknya perumahan yang makin rapan di area ring 2-3 2.        Trend kursi tamu maupun keluarga saat ini cenderung lebih berminat menggunakan sofa dari ...